SEKILAS INFO >
Selamat Datang Di Penerbit Taman Karya
Selasa, 25-03-2025

Coping sebagai Mediator dalam Peningkatan Kesehatan Mental dan Kualitas Hidup Perawat selama Masa Pandemi

Jum'at, 5 Januari 2024

Judul

Coping sebagai Mediator dalam Peningkatan Kesehatan Mental dan Kualitas Hidup Perawat selama Masa Pandemi

Penulis

Ns. Nurul Huda M.Kep Sp Kep MB., PhD

Ukuran

15,5 x 23 cm

Tahun 

2023

Harga

48.500

 

Masalah kesehatan mental merupakan masalah yang membutuhkan perhatian lebih. Masalah kesehatan mental ini bisa menyebabkan penurunan produktivitas dan kualitas asuhan keperawatan pada pasien. Oleh karena itu diperlukan solusi yang baik dengan mengenalkan dan memberikan alternative pencegahan masalah melalui pemilihan koping strategi yang tepat. Buku ini menjadi panduan dalam mengenali masalah kesehatan mental yang terjadi pada perawat dan bagaimana mekanisme koping dapat mencegah terjadinya masalah kesehatan mental perawat dan meningkatkan kualitas hidup pada masa pandemi. Buku ini diharapkan dapat menjadi referensi bagi akademisi dan praktisi keperawatan dalam upaya meningkatkan kesehatan mental

GENRE
ID Nama genre
1 Umum
2 Filsafat dan Psikologi
3 Agama
4 Sosial, Politik, Budaya
5 Bahasa
6 Sains dan Matematika
7 Teknologi
8 Seni dan Rekreasi
9 Sastra, Fiksi, Novel
10 Sejarah, Biografi, dan Geografi
11 Buku Anak dan Remaja
12 Parenting
13 Hukum, Perundang-undangan
14 Ekonomi, Manajemen, Bisnis, Keuangan
15 Teks Pelajaran Sekolah
16 Teks Perguruan Tinggi
Kalender
Calendar Widget by CalendarLabs