SEKILAS INFO >
Selamat Datang Di Penerbit Taman Karya
Kamis, 19-09-2024
Catalogue » BOOK » Perilaku Organisasi

Perilaku Organisasi

Description

Judul

Perilaku Organisasi

Penulis

Mimin Sundari Nasution
Zulkarnaini

Harga

60.000

Sinopsis

Pada masa sekarang ini, ukuran kemajuan suatu masyarakat ketika mereka dapat bergambung dalam suatu organisasi untuk memenuhi keperluan hidupnya. Tuntutan organisasi yang dibentuk masyarakat sekarang ini adalah Organisasi Modern. Organisasi modern dewasa ini lebih berorientasi pada pendekatan aspek manusia. Orang-orang yang tergabung dalam organisasi modern dituntut memiliki kemampuan untuk memahami Hakekat Manusia kemudian ia akan menjelma untuk memahami hakekat dalam berorganisasi.

Buku ini terdiri dari dua belas bab, yang memberikan gambaran bahwa buku ini menuangkan pembahasan teori perilaku organisasi secara utuh, karena antara satu bab dengan bab lainnya saling berkaitan dan saling mengisi. Sehingga membaca buku ini akan mendapatkan ilmu pengetahuan yang sangat utuh. Oleh karenanya buku ini akan bermanfaat bagi mahasiswa bahkan bagi kalayak umum yang mendalam hakekat dan makna organisasi secara utuh.

GENRE
ID Nama genre
1 Umum
2 Filsafat dan Psikologi
3 Agama
4 Sosial, Politik, Budaya
5 Bahasa
6 Sains dan Matematika
7 Teknologi
8 Seni dan Rekreasi
9 Sastra, Fiksi, Novel
10 Sejarah, Biografi, dan Geografi
11 Buku Anak dan Remaja
12 Parenting
13 Hukum, Perundang-undangan
14 Ekonomi, Manajemen, Bisnis, Keuangan
15 Teks Pelajaran Sekolah
16 Teks Perguruan Tinggi
Kalender
Calendar Widget by CalendarLabs